Minggu, 05 September 2010

Belajar mencari video dengan YouTube

     Didalam kehidupan keseharian kita mungkin sering merasa jenuh. Apalagi kita sedang tidak ada kegiatan,aktifitas/dalam kondisi liburan. Nah kali ini kita disini mengajak saudara yang mungkin mengalami hal seperti diatas.Kita disini akan mengajak saudara menjelajahi Dunia Maya/Internet,dengan menonton video dengan YouTube.Di YouTube ini anda bisa langsung mencari dan menjalankan video tanpa harus mendaftarkan diri/ membuat account, tapi bagaimanapun ada juga video yang tidak bisa dijalankan apabila anda tidak sebagai anggota/tidak mendaftarkan diri/tidak memiliki account pada YouTube.
Langkah pertama yang harus kita lakukan untuk memulainya adalah sbb,

  1. Hubungkan komputer anda ke internet.(karna kita disini menjelajahi dunia internet )
  2. Setelah komputer anda terhubung ke internet, jalankan aplikasi internet yang ada di komputer anda, misalkan di komputer anda terinstal internet Explorer/Google Crome/Opra/Firefox,dll
  3. Jalankan salah satu aplikasi tersebut, lalu klik www.youtube.com, klik enter
  4. Setelah masuk ke website YouTube, pada kotak search paling atas, anda disitu dapat memasukkan/mengetik jenis video yang anda bakal cari, misal kata kuncinya Pariwisata,Binatang,Belajar,musik,dll
  5. Stelah kata kuncinya anda ketik/masukkan, tekan enter/search. Maka YouTube akan mencarikan anda video yang anda ketik didalam kotak search tadi.
  6. Anda dapat memilih satu dari beberapa video yang telah dicarikan oleh YouTube.
Demikian sekilas tentang mencari video di website YouTube, semoga dapat berguna,dan bermanfaat bagi anda, Selamat mencoba dan menonton video-video dari YouTube, terima kasih...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar